Apakah SPinjam Punya DC Lapangan dan Datang ke Rumah Debitur saat Galbay? Simak Penjelasannya

Senin 26-05-2025,09:21 WIB
Reporter : novan alqadri
Editor : ahmad afandi

Pihak DC akan mengunjungi alamat yang terdaftar untuk memastikan kelancaran penagihan.

Penting untuk dicatat, dalam proses penagihan lapangan ini, pihak DC wajib mengikuti etika penagihan yang ditetapkan.

Mereka tidak boleh memaksa secara fisik, dan harus tetap menjaga privasi peminjam. Jika ada pelanggaran, peminjam berhak melaporkan ke OJK atau AFPI.

Dengan memahami kapan DC datang ke rumah, pengguna sebaiknya tetap menjaga kewajiban pembayaran agar tidak sampai pada tahapan penagihan langsung.

BACA JUGA:Hari Libur, Gubernur Bengkulu Rapat dengan Pertamina Minta Tambah Kuota BBM

Itulah penjelasan mengenai, apakah SPinjam punya DC lapangan dan datang ke rumah debitur saat galbay.

 

(Novan Alqadri)

Kategori :