Korban Dugaan Perdagangan Orang Melapor ke Polda Bengkulu

Senin 02-06-2025,13:44 WIB
Reporter : Adrian M Yusuf
Editor : Purnama Sakti

Ditambahkan Sahat Manurung Situmorang, saat ini pihaknya tengah fokus pada kondisi psikologis korban.

Selain itu, berdasarkan keterangan dari korban diduga masih ada masyarakat Kota Bengkulu yang berada di mess tersebut. Namun belum diketahui secara pasti jumlah orang Bengkulu yang ada di cafe itu.

"Berdasarkan keterangan korban, masih ada warga Kota Bengkulu lainnya di cafe tersebut berdasarkan dengan logat dan bahasa Bengkulu. Namun belum diketahui jumlahnya dan kita masih mengupayakan untuk mereka dapat kembali ke Kota Bengkulu," pungkas Kadis Sosial.

 

Adrian M Yusuf

Kategori :