Kisah Malaikat Izrail Menangis saat Mencabut Nyawa Manusia dan Tiga Orang yang Diuji Allah SWT

Jumat 02-06-2023,08:11 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

BACA JUGA:Karomah Maryam Mendapat Makanan dari Surga dan Umar Memberi Perintah kepada Pasukan dari Mimbar Jumat

“Lalu apa yang membuatmu kaget dan terkejut ?,” lanjut Allah.

 

“Aku terkejut dan kaget ketika hendak mencabut nyawa salah seorang ulama Engkau. Aku melihat cahaya terang benderang keluar dari kamarnya, setiap kali aku mendekatinya cahaya itu semakin menyilaukanku seolah ingin mengusirku, lalu kucabut nyawanya disertai cahaya tersebut,” jawab malaikat.

 

Allah bertanya lagi, “Apakah kamu tahu siapa lelaki itu?,”

 

“Tidak tahu ya Allah,” jawab malaikat.

 

“Sesungguhnya lelaki itu adalah bayi dari ibu yang kau cabut nyawanya di gurun pasir gersang. Akulah yang menjaganya,”

 

BACA JUGA:Ashabul Kahfi, Cerita Pemuda yang Tertidur 309 Tahun Demi Mempertahankan Keimanan

Dari kisah ini kita dapat memetik pesan, bahwa nyawa kita bisa diambil kapan saja. Maka itu sebaiknya kita senantiasa mempersiapkan diri untuk menghadap kepada-Nya, kapanpun dan dimanapun.

 

 

Tiga Orang yang Diuji Allah SWT

Kategori :