Baca Sholawat Nuridzati 21 Kali Usai Sholat Fardhu, Khasiatnya Bisa Menyembuhkan Penyakit
Amalkan sholawat nuridzati yang bisa menyembuhkan penyakit--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Sholawat memiliki banyak manfaat bagi umat muslim. Sholawat juga dapat dibaca di mana dan kapan saja tanpa batas waktu.
Ada banyak bacaan sholawat yang bisa diamalkan, salah satunya sholawat nuridzati.
BACA JUGA:Polling DPD RI Dapil Provinsi Bengkulu, Silakan Pilih Kandidat Anda dalam Berita Ini
Sholawat nuridzati adalah bacaan doa yang disusun oleh Imam Abu al-Hasan Asy-Syadzili. Ia merupakan seorang ulama besar yang juga merupakan pendiri thoriqot Syadziliyah.
Beliau berkata, jika seseorang membaca sholawat nuridzati sebanyak satu kali artinya sama dengan membaca 100.000 sholawat.
Lalu, bagaimana bacaan sholawat nuridzati?
Adapun berikut ini bacaan sholawat nuridzati lengkap dengan keutamaan mengamalkannya.
اَللّٰهُمَّ صَلِّى وَسَلِّمْ وَبَارِكْ عَلىٰ سّيِّدِنَا مُحَمَّدِ نِالنُّوْرِ الذَّاتِى وَالسِّرِّ السَّارِى فِى سَائِرِ الْأَسْمَاءِ وَالصِّفَاتِ وَعَلىٰ اٰلِهِ وَصَحْبِهِ وَسَلِّمْ
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: