Iklan RBTV Dalam Berita

Semakin Dekat Jadi PNS, Jangan Lupa Begini Cara Cek Jadwal Tes SKD CPNS

Semakin Dekat Jadi PNS, Jangan Lupa Begini Cara Cek Jadwal Tes SKD CPNS

Jangan salah, begini cara cek jadwal tes SKD CPNS tahun 2023--

BACA JUGA:Bantuan Beras 10 Kg Lanjut Sampai Desember, Ada BLT El Nino, Triliunan Rupiah Siap Bagikan, Cek Nama Kamu

Untuk diketahui, nilai ambang batas diberlakukan pada pelamar kebutuhan umum maupun kebutuhan khusus. Seperti dilansir dari situs resmi KemenPAN-RB, berikut rincian nilai ambang batas:

Untuk pelamar kebutuhan umum, tahun ini nilai kumulatif tertinggi adalah 550. 

Total soal-soal dari SKD CPNS 2023 ini berjumlah sebanyak 110 butir yang terdiri dari TWK, TIU, dan TKP. 

Tiga jenis subtes dari SKD dan masing-masing dari subtes itu memiliki jumlah soal yang berbeda dengan ambang batas yang berbeda-beda. Adapun berikut ini rinciannya:

BACA JUGA:Jangan Dianggap Sepele, Ini Manfaat Biji Semangka Bagi Kesehatan, Bisa Melancarkan Sistem Saraf

1. Tes Wawasan Kebangsaan (TWK)

- Jumlah soal: 30

- Nilai batas ambang: 65

- Nilai kumulatif maksimal: 150

2. Tes Intelegensi Umum (TIU)

- Jumlah soal: 35

- Nilai batas ambang: 80

- Nilai kumulatif maksimal: 175

BACA JUGA:Uang Triliunan Rupiah Dibagi-bagi November dan Desember 2023, Cek Apa Kamu Kebagian

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: