Iklan RBTV Dalam Berita

Praktis dan Cepat, Simak Cara Bayar Tagihan Shopee PayLater Lewat ATM

Praktis dan Cepat, Simak Cara Bayar Tagihan Shopee PayLater Lewat ATM

--

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Pengguna Shopee PayLater atau SpayLater tentu memiliki kewajiban untuk membayar tagihannya. Bayar tagihan tersebut dapat dibayar melalui beberapa media pembayaran, termasuk ATM. 

Umumnya, Shopee PayLater digunakan oleh pengguna Shopee untuk membeli berbagai macam produk di marketplace mereka dengan cara diangsur atau lebih dikenal dengan beli sekarang bayar nanti. 

BACA JUGA:Gak Cuma Tandon Saja, Pemasangan Instalasi Air Juga Penting Diperhatikan, Intip Caranya Disini

Kemudian, pengguna juga dapat memilih jumlah angsuran yang ada. Yakni mulai dari satu bulan hingga satu tahun. 

Lantas, bagaimana cara bayar tagihan Shopee PayLater di ATM? 

Berikut cara bayar tagihan Shopee PayLater di ATM. 

Bagi pengguna yang ingin melakukan pembayaran melalui bank, maka perlu memastikan nomor Virtual Account (VA) Shopee PayLater supaya tidak ada kesalahan ketika melakukan transaksi. Bagaimana cara melihat nomor VA? 

BACA JUGA:Sedang Hangat Masa Jabatan Kades 16 Tahun, Selain Gaji Ini yang Didapati Seorang Kades

Nah, nomor VA ini bisa dilihat di halaman utama aplikasi Shopee pada menu "SPayLater". Caranya sebagai berikut:

- Silakan, buka halaman utama aplikasi Shopee. 

- Kemudian, pilih "SPayLater"

- Pilih "Bayar Sekarang"

- Selanjutnya, pilih "Tagihan Bulan Ini"

- Berikutnya, pilih "Bayar Sekarang"

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: