Kupas Tuntas Tes Kompetensi, Ini Bocoran Contoh Soal Mitra Statistik BPS
--
Berikut pembahasannya: Tahun 2015 umur Feni = 3.25 windu
1 windu = 8 tahun
3,25 windu = 26 tahun
Tahun lahir Feni = 2015 – 26 = 1989
Umur Feni pada tahun 2002 = 2002 – 1989 = 13 tahun
Jadi, jawaban yang tepat adalah 13 tahun.
BACA JUGA:Biaya Dokter Mahal, ini 16 Tanaman Obat yang Wajib di Tanam
7. Pak Taufik adalah seorang penjahit. Ia mampu menjahit 18 baju selama 3 hari. Jumlah baju yang dapat dijahit pak Taufik dari tanggal 1 Desember sampai dengan 25 Desember adalah...
A. 170
B. 162
C. 150
D. 138
Jawaban: C. 150
Berikut Pembahasannya: Pak Taufik bisa menjahit 18 baju dalam 3 hari, maka dalam sehari Pak Taufik bisa menjahit 6 baju.
1 Desember - 25 Desember = 25 hari
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: