Bansos 2024 Masih Berlanjut, Ini Cara Perbarui Akun DTKS Kemensos Secara Online
Cara perbarui akun DTKS untuk penerima bansos 2024--
BACA JUGA:Motor Matic Tampil Lebih Gagah dengan Velg yang Tepat, Ini 9 Rekomendasi Velg Terbaik
Adapun jenis-jenis Bansos yang bersumber dari Kemensos dan berlanjut tahun 2024 diantaranya yaitu:
1. Program Keluarga Harapan (PKH).
Bansos PKH diberikan untuk empat kategori penerima dan masing masih akan dicairkan dalam 4 tahapan selama satu tahun.
2. Program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT).
Bansos berupa BPNT juga diberikan dalam bentuk barang yaitu Sembako, Bansos non tunai ini diberikan sebanyak 4 kali dalam satu tahun dengan nominalnya sebesar Rp200.000
BACA JUGA:6 Rekomendasi Minyak Rem Motor Matic, Jangan Lupa Ganti Teratur agar Aman Berkendara
Masyarakat yang ingin menjadi bagian dari penerima Bansos dan terdaftar lewat DTKS harus memenuhis syarat-syarat sebagai berikut:
- Warga Negara Indonesia (WNI)
- Termasuk golongan keluarga miskin atau rentan miskin.
- Bukan merupakan bagian dari ASN, TNI dan Polri.
Selain syarat diatas, ada juga 7 daftar kelompok rumah tangga yang tidak bisa terdaftar di DTKS 2024 yang perlu diketahui.
Berikut ini 7 kelompok rumah tangga yang tidak bisa diusulkan daftar DTKS:
1. Warga dengan KTP non DKI
2. Tidak berdomisili di DKI Jakarta
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: