10 Jenis Ban yang Biasa Digunakan, Anda Biasa Beli dan Pakai Ban Jenis dan Tipe yang Nomor Berapa?
10 jenis ban yang biasa digunakan, kamu nomor berapa?--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Bagi Anda yang memiliki kendaraan, apakah Anda tahu jenis ban yang Anda beli saat ingin menggantinya tersebut. Apakah Anda hanya melihat bentuk dan model ban yang ditawarkan penjual dan karena cocok harganya, akhirnya dibeli untuk mengganti ban lama Anda yang sudah licin alias botak.
BACA JUGA:Punya Desain Elegan, Apa Fitur Unggulan Motor Listrik Gova F600 Hingga Bisa Seharga Honda ADV Ini?
Tahukah Anda ternyata ada 10 jenis ban yang dijual di pasaran. Apa saja jenis ban yang beredar tersebut, berikut informasinya yang sudah kami rangkum dari berbagai macam sumber terpercaya.
Jenis Jenis Ban Mobil Berdasarkan Fungsinya
1. Ban Mobil Segala Musim (All Season Tires)
Jenis ban mobil ini termasuk yang paling umum digunakan oleh pengendara. Memberikan kenyamanan dan penanganan di jalan raya, serta fleksibel digunakani secara aman sepanjang musim. Ban ini memiliki pola tren simetris dan alur permukaan untuk menahan cengkeraman basah dan adaptif di berbagai meda.
2. Grand Touring
Jenis ban ini tidak terlalu bedan dengan sebelumnya. Memiliki traksi sepanjang musim yang andal dengan penanganan yang lebih sensitif. Ini juga disebut sebagai ban Grand touring. Kelebihan ban ini adalah mendukung kecepatan yang lebih tinggi daripada ban semua musim. Mobil sport seringkali menggunakan jenis ban ini. Namun kita harus, memahami berbagai jenis ban, dan bagaimana kebutuhan kita. Setelah memutuskan kemungkinan jenis ban apa untuk kendaraan Anda, Anda dapat mempelajari jenis mana yang terbaik untuk Anda berdasarkan tujuan.
3. Performances Tires
Jenis ban ini biasanya diproduksi dengan sangat padat dan senyawa campuran yang kaya silika untuk cengkeraman yang lebih baik terhadap aspal, apa pun cuacanya. Ban jenis ini lebih mendukung kecepatan yang lebih tinggi dibandingkan ban touring. Jenis ini diciptakan untuk berbagai jenis mobil, termasuk mobil sport, kendaraan utilitas, dan kendaraan mewah. Seringkali digunakan untuk meningkatkan penanganan seperti mobil kepolisian dan ambulance, terutama di jalan basah.
BACA JUGA:14 Motor Matic yang Nyaman untuk Perjalanan Jarak Jauh, Silakan Pilih Sesuaikan dengan Budget
4. Summer Tires
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: