Berikut 10 Rekomendasi Caffe di Bengkulu Buka 24 Jam dan Instagramable, Cocok Nih untuk yang Suka Nongkrong
--
9. WAROENG KUPI RUMOH ATJEH
Waroeng kopi Rumoh Atjeh ini, yang berdiri sudah 10 tahun ini memiliki cita rasa yang khas. Seperti namanya yang membawa daerah Atjeh, dengan menyajikan menu khas dari Aceh seperti mie Aceh, Martabak, Roti Canai, selain menu makanan, di tempat ini juga menyediakan kopi tak lupa juga Kopi Aceh.
Dengan harga terjangkau menjadikan nuansa seperti sedang berada di Kota Aceh
Caffe yang satu ini berada di Jl. Jendral. Sudirman No.Blok A1, Pintu Batu, Kec. Teluk Segara, Kota Bengkulu, Bengkulu, Jam Buka: 24 jam
10. KEDAI 63 BENGKULU
Tak hanya sebagai tempat makan belaka, kedai 63 bengkulu ini juga merangkap sebagai tempat santai atau tempat berkumpulnya anak-anak muda.
Banyak anak muda ataupun para mahasiswa yang menghabiskan waktunya di kedai tersebut.
Apalagi bila waktu malam minggu tiba, kedai ini akan menjadi incaran.
Fasilitasnya yang cukup lengkap seperti free Wifi, membuat pengunjung menjadi nyaman dan betah berlama-lama.
Ditambah lagi adanya permainan batu gaple, kartu remi dan sebagainya.
Kedai 63 berada di Jl. Ciliwung Raya, Padang Harapan, Kecamatan Gading Cempaka, Kota Bengkulu, Bengkulu, Jam Buka: 09.00 – 00.00.
BACA JUGA:Debat Capres Berakhir, Prabowo Sampaikan Permohonan Maaf kepada Paslon 1 dan 3
Tempat nongkrong yang buka 24 jam di Bengkulu merupakan suatu keistimewaan bagi para anak muda yang mencari tempat hiburan tanpa batas waktu.
Dengan dekorasi yang Instagramable dan kenyamanan yang dijaga sepanjang malam, tempat ini bukan hanya destinasi untuk menikmati kopi berkualitas tinggi, tetapi juga menjadi tempat berkumpulnya beragam komunitas dan kelompok teman yang ingin menghabiskan waktu bersama.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: