Spesifikasi dan Simulasi Kredit Honda HR-V 1.5L Turbo RS 2024, DP Rp 54 Juta Cicilan Rp 9 Jutaan Perbulan
Spesifikasi dan Simulasi Kredit Honda HR-V 1.5L Turbo RS 2024--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Spesifikasi dan simulasi kredit Honda HR-V 1.5L Turbo RS 2024, DP Rp 54 Juta cicilan Rp 9 Jutaan perbulan.
BACA JUGA:Mobilnya Eksekutif Muda Sukses, Ini Simulasi Cicilan Toyota Camry 2.5 V Angsuran Mulai Rp13 Juta
All New Honda HR-V telah diluncurkan pada Maret 2022 lalu. Kendaraan ini menjadi generasi kedua SUV Honda tersebut mengusung konsep Exceptionally Impressive.
HR-V 2024 ini memiliki tambahan varian baru dan penyematan fitur keselamatan terkini.
Varian terbaru tersebut adalah All New Honda 1.5L RS Turbo. Kendaraan ini untuk pertama kalinya dirilis di Indonesia dengan menambahkan mesin 1.5L VTEC Turbo.
Tenaga yang bisa disemburkan mencapai 177 PS di putaran 6000 rpm, dengan torsi puncak 240 Nm pada putaran 1.700 - 4.500 rpm.
Seluruh varian dari All New Honda HR-V 2024 telah dibenamkan fitur Honda Sensing. Fitur keselamatan ini digadang cukup canggih yang dibuat oleh Honda.
Semua varian mendapatkan fitur tersebut tanpa terkecuali. Fitur keselamatan lain dari HR-V 2022 masih banyak.
BACA JUGA:Simulasi Kredit Motor Vespa Sprint, Cicilan Rp 571 Ribu, Ini Spesifikasi Lengkapnya
Ragam fitur keselamatan tersebut adalah Honda LaneWatchTM, empat Airbag, struktur rangka G-CON + ACETM dengan Side Impact Beam, teknologi pengereman ABS + EBD + BA, Hill Start Assist, Hill Descent Control, Vehicle Stability Assist, Electric Parking Brake, Auto Brake Hold, Emergency Stop Signal, dan pengingat penggunaan sabuk pengaman.
Bahkan, pengingat sabuk pengaman tersedia untuk setiap baris kursi yang ada.
BACA JUGA:Tertarik Kredit Mobil Agya, Ini Cicilan Mobil All-New Agya GR Sport DP Rp30 Juta
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: