Cara Cek Pinjaman BNI Fleksi, Anti Ribet Tanpa Antre di Bank, Cukup Lewat Online Ikuti Langkahnya
Cara dan tabel angsuran pinjaman di BNI Fleksi--
BACA JUGA:Hukum Tidur Seharian saat Puasa, Benarkah Mendapat Pahala atau Puasanya Tidak Sah? Ini Penjelasannya
Caranya adalah:
- Dengan login ke akun internet banking BNI dan
- Pilih menu “Pinjaman”.
- Setelah itu, kalian dapat memilih menu “Cek Status Pinjaman” untuk mengetahui apakah pengajuannya telah disetujui atau belum.
3. Cek melalui aplikasi mobile banking BNI
Ini adalah aplikasi mobile banking yang memudahkan kalian untuk mengakses perbankan secara mandiri melalui smartphone.
Kamu juga dapat mengecek status pengajuan Pinjaman BNI Fleksi melalui aplikasi mobile banking BNI.
Caranya adalah:
- Dengan login ke aplikasi mobile banking BNI dan memilih menu “Pinjaman”.
- Setelah itu, kalian dapat memilih menu “Cek Status Pinjaman” untuk mengetahui apakah pengajuannya telah disetujui atau belum.
BACA JUGA:Bunda-bunda Wajib Tahu Ini! Begini Cara Mendidik Anak agar Semangat Berpuasa
4. Cek melalui ATM BNI
Kalian dapat mengecek status pengajuan Pinjaman BNI Fleksi melalui mesin ATM BNI.
Caranya adalah:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: