Cicilan Hyundai Stargazer Tembus Rp 2 Juta Per Bulan, Intip Besaran Uang Muka dan Apa Saja Pembaruan Speknya
Cicilan Hyundai Stargazer Tembus Rp 2 Juta Per Bulan, Intip Besaran Uang Muka dan Apa Saja Pembaruan Speknya--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Cicilan Hyundai Stargazer tembus Rp 2 juta per bulan, intip besaran uang muka dan apa saja pembaruan speknya.
BACA JUGA:Simulasi Kredit Daihatsu New Ayla 2024 Angsuran Terendah Cicilan Rp 2 Jutaan, Berapa DPnya?
Stargazer Essential pertama kali diperkenalkan di Indonesia pada Juli 2023 lalu, menggantikan posisi varian Trend dengan kehadiran yang membawa sentuhan desain dan fitur yang lebih modern.
Eksterior kendaraan ini masih mempertahankan estetika gaya Stargazer yang khas, namun dengan sentuhan spesifik seperti grille dengan akses black glossy yang menciptakan kontras yang menarik dengan warna bodi.
BACA JUGA:Spesifikasi dan Simulasi Angsuran Kredit Daihatsu Terios 2024 DP Rp 23 Juta
Seiring dengan evolusi desain, Stargazer Essential membanggakan sistem pencahayaan terbaru dengan lampu utama full LED dan lampu siang (DRL) yang menggantikan desain sebelumnya yang hanya memiliki list chrome pada varian Trend.
BACA JUGA:Kredit Cicilan Vario 125 DP Rp 5 Juta Tenor Sampai 32 Kali, Segini Nominal Angsurannya
Dengan hadirnya beberapa fitur baru serta perubahan yang cukup signifikan dari Hyundai Stargazer ini, membawa sejumlah pembaruan spek yaitu:
1. Desain persis seperti varian Style dan Prime.
Sekarang, varian tanpa DRL dan lampu LED serta grill sewarna bodi hanya varian Active alias varian terendah.
2. Sudah Android Auto dan AppleCarPlay.
Masih banyak mobil di rentang harga Rp 200 Jutaan yang tidak memiliki fitur ini.
3. Terdapat pilihan kursi captain seat.
Hanya dengan menambah Rp 1 Juta, kamu bisa menjadikan Stargazer Essential ini menggunakan captain seat di baris kedua.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: