H-5 Lebaran, Rekomendasi Tempat Penitipan Kucing di Bogor Ini Mulai Penuh
Tempat penitipan kucing di Bogor--
Jika Moms mencari penampungan kucing di daerah Bogor, Rumah Kucing Parung bisa menjadi pilihan.
Sejak tahun 2014 lalu, penampungan yang dikelola oleh Dita Agusta ini menjadi rumah bagi kucing-kucing terlantar yang jenisnya beragam, mulai dari kucing domestik sampai ras tertentu.
Melalui akun Instagram-nya, Rumah Kucing Parung rutin memberikan update kondisi kucing-kucing yang ditampungnya.
BACA JUGA:Dijamin Aman dan Nyaman! Berikut Rekomendasi Tempat Penitipan Mobil di Palembang
Penampungan kucing ini tidak mematok tarif bagi yang ingin mengadopsi. Meski begitu, Moms dapat memberikan donasi untuk membantu biaya operasional Rumah Kucing Parung.
Alamat: Jalan Pasir Naga, Rt.01 Rw.07, Kel.Pabuaran Kec.Kemang, Pabuaran, Kec. Parung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16310
Sementara itu, penting untuk Moms ketahui, jangan sampai salah memilih tempat penitipan kucing terdekat ya.
Sebab jika salah memilih tempat penitipan kuding, maka akan berakibat fatal pada anabul kesayanagn, berikut ini efek jika Moms salah memilih tempat penitipan kucing, yakni.
1. Kucing Jadi Stress
Bukan rahasia umum lagi jika kebanyakan kucing lebih suka menyendiri. Maka tidak jarang jika seekor kucing bertemu dengan kucing lainnya akan menyebabkan stress pada kucing tersebut.
Maka dari itu banyak jasa penitipan kucing yang berusaha menyediakan tempat private teritori sendiri bagi masing-masing kucing yakni setiap kandang per ekornya. Sehingga memungkinkan kucing yang Moms titipkan akan jauh lebih tenang.
2. Kucing Tidak Terbiasa di Kandang
Mungkin banyak yang tidak membiasakan kucingnya untuk ditempatkan di kandang. Namun Moms tidak perlu khawatir, di samping itu, ada kok jasa penitipan kucing yang menyediakan kandang untuk setiap ekor karena alasan no 1.
3. Kucing Jadi Sakit
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: