1.062 Lulusan SMA Sederajat Diterima Kuliah di UNIB Jalur SNBP, Peserta yang Lulus Wajib Lakukan Ini
1.062 Lulusan SMA Sederajat Diterima Kuliah di UNIB Jalur SNBP, Peserta yang Lulus Wajib Lakukan Ini--
Sementara itu, bagi siswa yang belum diterima lewat jalur SNBP bisa mengikuti jalur Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK-SNBT). Pendaftatan masih dibuka hingga 14 April 2023 nanti.
Tes tertulis akan digelar dua gelombang. Gelombang pertama pada 8 mei hingga 14 mei. Sedangkan gelombang kedua pada 22 mei hingga 28 mei.
Siska Harliana
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: