Iklan dempo dalam berita

Kata Primbon Jawa, 11 Tanaman Ini Bisa Mendatangkan Rezeki jika Ditanam Didepan Rumah

Kata Primbon Jawa, 11 Tanaman Ini Bisa Mendatangkan Rezeki jika Ditanam Didepan Rumah

11 Jenis Tanaman Pembawa Rezeki--

8. Tanaman Sri Rezeki

Tanaman dengan lembaran daun yang lebar, sekilas mendengar namanya saja kita akan segera paham jika tanaman tersebut memiliki aura yang baik jika ditanam di depan rumah.

Orang Jawa banyak yang mempercayai Jika di rumah terdapat tanaman Sri rezeki dipercaya tidak akan kekurangan beras.

Sri Rezeki menyimbolkan kelimpahan dalam hal pangan, dalam ilmu fengshui juga menyarankan jika ingin menarik energi kesuksesan dan keberuntungan sebaiknya menempatkan tanaman ini di depan rumah.

BACA JUGA:Bolehkah Mengucapkan Assalamualaikum Kepada Non Muslim? Begini Kata Buya Yahya

9. Pohon giok atau Jay plan

Pohon ini dinamakan demikian karena melihat dari bentuk daunnya yang mirip dengan kepingan-kepingan koin, dan seperti giok berwarna hijau.

Pohon giok sarat dengan filosofi budaya Cina pada zaman dinastian orang-orang di Cina banyak yang percaya jika mereka menyimpan uang di bawah pot pohon giok maka kekayaannya akan awet bahkan akan semakin berkembang dan bertambah banyak.

Masih banyak orang percaya apabila mereka menanam pohon giok di depan rumah atau tempat usahanya, terutama dengan daun yang rimbun dan terawat bisa mendatangkan energi positif dan kelimpahan dalam hal uang serta materi.

BACA JUGA:Asyik, Kemenag Buka 110.553 Formasi CASN 2024, Ini Rinciannya

10. Tanaman lidah mertua

Tanaman yang menyerupai ular ini meskipun memiliki duri yang tajam pada ujungnya, namun boleh ditempatkan di depan rumah, karena durinya yang mendongak ke atas dan tidak mengarah ke dalam rumah, lidah mertua dipercaya dapat memerangi energi negatif yang hendak masuk ke dalam rumah.

BACA JUGA:Ijtima Ulama Soal Salam Nusantara: Ucapkan Salam Lintas Agama dengan Alasan Toleransi Tidak Dibenarkan!

Lidah mertua menurut fengshui memiliki elemen kayu yang sangat bagus sekali untuk menstimulasi aliran energi yang berkaitan dengan pertumbuhan pribadi, terutama pada bidang kekayaan dan finansial.

Selain itu menempatkan lidah mertua di depan rumah juga akan membantu mengurangi polusi udara yang berasal dari asap kendaraan, debu dan lain sebagainya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: