Iklan dempo dalam berita

Jangan Asal Tanam, Ini 6 Hari yang Bagus Bercocok Tanam Menurut Primbon Jawa

Jangan Asal Tanam, Ini 6 Hari yang Bagus Bercocok Tanam Menurut Primbon Jawa

Hari yang bagus untuk bercocok tanam menurut primbon Jawa--

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Jangan asal tanam, ini 6 hari yang bagus bercocok tanam menurut primbon Jawa.

Tidak hanya dikenal dengan pengetahuan tentang ramalan watak, jodoh, dan rezeki seseorang, ternyata primbon juga punya cara menentukan hari baik.

BACA JUGA:Berbekal Pengalaman, Crosser AHM Siap Berburu Poin di MXGP Jerman

Salah satunya adalah primbon Jawa bercocok tanam. Tentunya, kamu juga perlu memperhatikan musim dan jenis lahan yang dimiliki.

Jika kamu sedang tertarik untuk menjadi petani, mengetahui cara menghitung primbon Jawa bercocok tanam bisa jadi sebuah pengetahuan yang penting untuk diketahui. Pemilihan hari menanam juga berkaitan dengan jenis tanaman yang paling cocok.

Nah, jika kamu ingin tahu lebih lanjut tentang primbon Jawa bercocok tanam beserta hari baiknya, silakan simak informasi lebih lanjut di bawah ini.

BACA JUGA:Tertarik Kuliah di UNIB? Ini Biaya Masuk Kuliah, Berserta Jurusan Favorit hingga Fasilitas yang Tersedia

Dilansir iNewskaranganyar dari 99.co. Berikut perhitungan primbon Jawa hari yang bagus untuk bercocok tanam:

Cara Menghitung Primbon Jawa Bercocok Tanam

Cara menghitung primbon Jawa bercocok tanam berkaitan dengan weton. Oleh karena itu, kalian perlu menyimak nilai yang dimiliki masing-masing harinya.

- Minggu: 5
- Senin: 4
- Selasa: 3
- Rabu: 7
- Kamis: 8
- Jum'at: 6
- Sabtu: 9

BACA JUGA:Sering Diabaikan, Siapa yang Menetapkan 1 Minggu 7 Hari dan 1 Hari 24 Jam?

Sedangkan Neptu pasaran adalah sebagai berikut:

- Pon: 7
- Wage: 4
- Kliwon: 8
- Legi: 5
- Pahing: 9

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: