Banyak yang Belum Tahu, Ini Daftar Mobil yang Boleh Isi BBM Pertalite
Daftar Mobil yang Boleh Isi BBM Pertalite--
2. Daihatsu
- Ayla 998 cc dan 1.197 cc
- Sigra 998 cc dan 1.197 cc
- Sirion 1.329 cc
- Rocky 998 cc dan 1.198 cc
- Xenia 1.329 cc
3. Suzuki
- Ignis 1.197 cc
- S-Presso 998 cc
BACA JUGA:Ini Kasus Korupsi Dana Desa yang Pernah Terjadi di Indonesia, Tahun 2023 Ada 187 Kasus
4. Honda
- Brio 1.199 cc
- Kia
- Picanto 1.248 cc
- Seltos bensin 1.353 cc
- Rio 1.348 cc
5. Wuling
- Formo S 1.206 cc
- Nissan
- Kicks e-Power 1.198 cc Magnite 999 cc
- Mercedes-Benz
- A-Class 1.332 cc
- CLA 1.332 cc
- GLA 200 1.332 cc
- GLB 1.332 cc
- DFSK
- Super Cab diesel 1.300 cc
- Peugeot
- 2008 1.199 cc
- Volkswagen
- Tiguan 1.398 cc
- Polo 1.197 cc
- T-Cross 999 cc
BACA JUGA:Truk Trailer Muatan Alat Berat
7. Tata
- Ace EX2 702 cc
- Renault
- Kiger 999 cc
- Kwid 999 cc
- Triber 999 cc
8. Audi
- Q3 1.395 cc
Adapun jenis merek mobil yang tidak terdata dalam daftar tersebut, maka secara resmi dilarang untuk isi BBM Pertalite di SPBU Pertamina seluruh Indonesia.
Menteri Energi Sumber Daya Mineral (ESDM), Arifin Tasrif, menjelaskan bahwa kriteria pembatasan pembelian BBM subsidi sudah ditetapkan, dengan mobil di atas 1.400cc dan motor mulai dari 250cc termasuk dalam daftar larangan penggunaan Pertalite.
BACA JUGA:Ini Kasus Korupsi Dana Desa yang Pernah Terjadi di Indonesia, Tahun 2023 Ada 187 Kasus
Apabila aturan ini diberlakukan, nantinya akan terdapat sejumlah jenis kendaraan bermotor yang tidak diperkenankan untuk mengisi bensin Pertalite.
Berikut daftar mobil yang berpotensi dilarang menggunakan Pertalite:
1. Low MPV
- Toyota Avanza
- Daihatsu Xenia
- Mitsubishi Xpander
- Wuling Confero S
- Honda Mobilio
- Nissan Livina
- Suzuki Ertiga
- Hyundai Stargazer
BACA JUGA:Profil dan Kekayaan Simon Aloysius Mantiri Komisaris Pertamina yang Baru
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: