193 Desa di Kabupaten Kutai Kartanegara Terima Kucuran Dana Desa 2024, Ini Desa yang Terima Paling Besar!
Rincian dana desa di Kabupaten Kutai Kartanegara--ist
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - 193 desa di Kabupaten Kutai Kartanegara terima kucuran dana desa 2024, ini desa yang terima paling besar!
Kabupaten Kutai Kartanegara merupakan sebuah wilayah kabupaten yang terletak di provinsi Kalimantan Timur, Indonesia. Ibu kotanya berada di kecamatan Tenggarong, yang berbatasan dengan Kota Samarinda.
BACA JUGA:Rakyat Sumatera Utara Bisa Kaya, Ini Lokasi Harta Karun Emas hingga Minyak Bumi Diincar Banyak Orang
Kabupaten Kutai Kartanegara memiliki luas wilayah 27.263,10 km² dan luas perairan sekitar 4.097 km² yang dibagi dalam 20 wilayah kecamatan dan 225 desa/kelurahan dengan jumlah penduduk mencapai 626.286 jiwa (sensus 2010) dan pada akhir tahun 2023 bertambah menjadi 788.113 jiwa.
Dana Desa di Kabupaten Kutai Kartanegara 2024
Tahun 2024, pemerintah pusat kembali menyalurkan anggaran dana desa untuk seluruh provinsi. Dana ini diperuntukan meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa.
BACA JUGA:Rincian Dana Desa Kabupaten Cilacap 2024, Ini Pembagian Alokasi untuk 269 Desanya
Lalu bagaimana dengan dana desa di Kabupaten Kutai Kartanegara? Berikut rinciannya per desa:
Desa Perian: Rp 1.381.427.000
Desa Muara Leka: Rp 806.501.000
Desa Muara Aloh: Rp 779.552.000
Desa Jantur: Rp 973.618.000
Desa Batuq: Rp 822.443.000
Desa Rebaq Rinding: Rp 800.815.000
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: