Ini Alasan Produk Hewani Dilarang Masuk ke Dalam Pesawat, Ngeyel Bisa Disita Pihak Maskapai
Ini Alasan Produk Hewani Dilarang Masuk ke Dalam Pesawat, Ngeyel Bisa Disita Pihak Maskapai--Foto: ist
6. Alkohol
Minuman keras yang bisa melewati jalur keamanan bandara tidak boleh lebih dari 70 persen ABV. ABV merupakan "bukti alkohol" berupa ukuran kandungan etanol dalam minuman beralkohol. Jika kurang dari itu, boleh dibawa hingga lima liter di bagasi terdaftar.
Untuk bisa dibawa ke dalam pesawat, botol alkohol harus berukuran mini dan muat dalam satu tas berukuran liter. Tentu saja, ada larangan minum alkohol di dalam pesawat kecuali dilayani oleh pramugari,
Nah itulah alasan produk hewani dilarang masuk ke dalam pesawat, ngeyel bisa disita pihak maskapai.
(Novan)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: