Rincian Lengkap Tabel KUR BRI Terbaru Pinjaman Rp 10 Juta-Rp 500 Juta, Pahami Syarat dan Cara Pengajuannya
Rincian Lengkap Tabel KUR BRI Terbaru Pinjaman Rp 10 Juta-Rp 500 Juta, Pahami Syarat dan Cara Pengajuannya--Foto: ist
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Rincian lengkap tabel-kur-bri terbaru pinjaman Rp 10 juta-Rp 500 juta, pahami syarat dan cara pengajuannya.
BRI mendapatkan kuota penyaluran KUR terbesar pada tahun 2024 yakni sebesar Rp 165 triliun. Dari jumlah itu, BRI menyalurkan KUR senilai Rp 59,96 triliun kepada 1,2 juta debitur sejak Januari hingga April 2024.
Dengan demikian, pencapaian penyaluran KUR BRI setara dengan 36% dari target tahun 2024 ini. Direktur Bisnis Mikro Supari mengungkapkan mayoritas KUR BRI disalurkan kepada sektor produksi, dengan proporsi mencapai 55,95%.
BACA JUGA:Ketentuan Bunga dan Rincian Tabel KUR BRI Tebaru Pinjaman Rp 10 Juta-Rp 100 Juta, Ajukan Sekarang
BRI memiliki berbagai jenis KUR pada tahun 2024 ini, yaitu KUR Mikro, KUR Kecil, dan KUR TKI. Penyaluran KUR tertuju kepada nasabah yang selama ini belum pernah mendapatkan pinjaman dari bank. Ketiga KUR tersebut sama-sama menetapkan bunga sebsar 6% per tahun.
Rincian Lengkap Tabel KUR BRI Terbaru Pinjaman Rp 10 Juta-Rp 500 Juta
• Plafon Rp 10 juta
Tenor 12 kali: Rp 850.000 per bulan
Tenor 24 kali: Rp 433.334 per bulan
Tenor 36 kali: Rp 294.444 per bulan
Tenor 48 kali: Rp 225.000 per bulan
Tenor 60 kali: Rp 183.334 per bulan
• Plafon Rp 20 juta
Tenor 12 kali: Rp 1.700.000 per bulan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: