Berapa Passing Grade Tes CPNS 2024? Ini Rinciannya Berdasarkan Kategori Peserta
passing grade cpns--
BACA JUGA:5 Hari Lagi Pendaftaran CPNS Dibuka, Begini Cara Cek Formasi CPNS 2024 dan Jadwal Pendaftarannya
5. Kerjakan TKP Terlebih Dahulu
Karena passing grade TKP lebih tinggi ketimbang TIU dan TWK, usahakan kerjakan terlebih dahulu supaya tak kehabisan waktu.
Selain itu soal soal ini juga memiliki tingkat kesulitan yang tak terlalu tinggi. Karena itu akan sangat disayangkan bila peserta justru kehabisan waktu ketika mengerjakan soal TWK ini dan tidak dapat mencapai passing grade.
BACA JUGA:Berapa Jumlah Soal Tes CPNS 2024? Ini Jumlah Keseluruhannya, Cek Kisi-kisi Materi TWK, TIU dan TKP
6. Manfaatkanlah Waktu Sebaik Mungkin
Ketika mengerjakan soal soal TIU dan TWK jangan terlalu lama dan mulai latihlah kemampuan diri supaya dapat menjawab soal soal tersebut dengan cepat.
Jangan terlalu asyik menghitung ketika mengerjakan TIU dan jangan terlalu lama membaca ketika mengerjakan TWK juga menjadi kunci berhasil pada tes CPNS.
BACA JUGA:Pendaftaran CPNS 2024 Dibuka 6 Hari Lagi, Ini Jadwal Lengkapnya
Demikian penjelasan mengenai berapa Passing Grade tes CPNS 2024 serta tips lolosnya. Semoga bermanfaat.
(Nutri Septiana)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: