Begini Cara Hitung Denda Keterlambatan Bayar Cicilan KUR BRI 2024
Cara hitung denda keterlambatan bayar cicilan KUR BRI 2024--
Berikut adalah simulasi tabel angsuran pinjaman pembiayaan modal usaha BRI beserta dendanya jika terlambat 1, 3, dan 30 hari:
Plafon: Rp 10 juta
Tagihan per bulan: Rp 500.000
Telat 1 Hari: Rp 30.000
Telat 3 Hari: Rp 90.000
Telat 30 Hari: Rp 900.000
Plafon: Rp 25 juta
Tagihan per bulan: Rp 1.250.000
Telat 1 Hari: Rp 45.000
Telat 3 Hari: Rp 135.000
Telat 30 Hari: Rp 1.350.000
BACA JUGA:Cara Menjaga Kesehatan Mata dari Gadget, Jangan Diabaikan
Plafon: Rp 50 juta
Tagihan per bulan: Rp 2.500.000
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: