Kementerian Setneg Siapkan 426 Formasi CPNS 2024, Gaji Bisa Tembus Rp 10 Juta, Ini Rincian Lengkapnya
Kementerian Setneg Siapkan 426 Formasi CPNS 2024--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Kementerian Setneg siapkan 426 formasi CPNS 2024, gaji bisa tembus Rp 10 juta, ini rincian lengkapnya.
CPNS Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg) 2024 telah dibuka hingga 6 September, sebelum mendaftar penting ketahui besaran gaji CPNS Kemensetneg berikut ini.
BACA JUGA:Ini 30 Anggota DPRD Seluma Periode 2024-2029 yang Bakal Dilantik Selasa Pagi
Kemensetneg adalah kementerian yang bertugas menyelenggarakan dukungan teknis, administrasi, analisis urusan pemerintahan di bidang kesekretariatan negara untuk membantu Presiden dan Wakil Presiden.
Dalam CPNS 2024, Kemensetneg membuka 426 formasi dengan gaji yang ditawarkan bervariasi mulai dari Rp 2,79 juta hingga Rp 10,99 juta.
Informasi mengenai lowongan ini diumumkan dengan Nomor: P-01/PANSEL-CPNS/08/2024. Jumlah kebutuhan CPNS ini dialokasikan untuk tahun 2024 dan mengacu pada Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 293 Tahun 2024 tertanggal 2 Juli 2024.
BACA JUGA:BMKG Keluarkan Peringatan Dini Waspada Cuaca Ekstrem, Ini 16 Provinsi yang Diguyur Hujan Lebat
Kementerian Sekretariat Negara mengajak individu dengan integritas dan dedikasi tinggi untuk mendaftar.
Dari total 426 formasi, rincian kebutuhan terdiri dari:
- 303 formasi untuk Tenaga Teknis di Kemensetneg.
- 3 formasi untuk Tenaga Kesehatan di Kemensetneg.
- 120 formasi untuk Tenaga Teknis di Setkab.
BACA JUGA:Imbas Bela Menantu Presiden, Profil Jelita Jeje Dikuliti Netizen hingga Mertua Dilirik KPK
Dua Kategori Formasi
Formasi terbagi dalam dua kategori, yaitu:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: