9 Ide Jualan Makanan Rp 1000-an untuk Anak SD, Dijamin Laris Manis
Ide Jualan Makanan --
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - 9 ide jualan makanan Rp 1000-an untuk anak SD, dijamin laris manis.
Menjalankan usaha jualan makanan di lingkungan Sekolah Dasar (SD) memang menjadi peluang bisnis yang sangat menjanjikan.
BACA JUGA:Remaja 16 Tahun di Rejang Lebong Kena Bacok, 3 Terduga Pelaku Dikejar Polisi
Anak-anak SD biasanya memiliki kebiasaan untuk membeli jajanan saat istirahat atau setelah pulang sekolah. Mereka gemar mencoba berbagai makanan ringan, terutama yang harganya terjangkau dan sesuai dengan uang saku mereka yang terbatas.
Oleh karena itu, untuk memulai usaha makanan di kalangan anak SD, kamu harus memilih produk yang harganya murah, yakni di kisaran Rp 1000.
Hal ini karena daya beli anak-anak sekolah cenderung kecil, namun kebutuhan untuk jajan selalu ada.
Dalam artikel ini, kamu akan menemukan beberapa ide usaha makanan yang bisa dijual dengan harga Rp 1000 dan tentunya sangat cocok dipasarkan kepada anak-anak SD.
Ide-ide berikut ini sudah terbukti menjadi favorit di kalangan mereka dan dijamin laris manis, karena selain murah, juga lezat dan mudah untuk dibuat.
BACA JUGA:Ternyata Ini Alasan Kita Dianjurkan Tanam Pandan di Depan Rumah, Tidak hanya Karena Wanginya
Pastikan kamu membaca hingga akhir karena artikel ini juga dilengkapi dengan resep lengkapnya, sehingga kamu bisa langsung mencoba membuatnya di rumah.
Memahami tren makanan yang sedang populer di kalangan anak-anak SD juga penting untuk meningkatkan daya tarik jualanmu.
Semakin kekinian atau populer jajanan yang kamu tawarkan, semakin besar peluangnya untuk diminati oleh anak-anak.
BACA JUGA:Remaja 16 Tahun di Rejang Lebong Kena Bacok, 3 Terduga Pelaku Dikejar Polisi
Ide Jualan Makanan Rp 1000-an untuk Anak SD
Berikut adalah beberapa ide jajanan yang dapat kamu pertimbangkan:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: