Iklan RBTV Dalam Berita

Makin Legend Makin Hits! Ini Daftar Tarif Band Indonesia 2024, dari Kangen Band hingga Slank

Makin Legend Makin Hits! Ini Daftar Tarif Band Indonesia 2024, dari Kangen Band hingga Slank

Daftar Tarif Band Indonesia 2024--

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Makin legend makin hits! ini daftar tarif band Indonesia 2024, dari Kangen Band hingga Slank.

Menjadi musisi atau anggota band sering menjadi cita-cita banyak anak muda, terutama pada era 1980 hingga 2000-an.

BACA JUGA:Bravo! Polisi Bongkar Laboratorium Tembakau Sintetis di Perumahan Mewah, 1 Pelaku Ditangkap

Saat itu, banyak band-band yang kini telah menjadi legenda di kancah musik Indonesia bermunculan, mengisi daftar panjang musisi-musisi berbakat Tanah Air.

Dengan perjalanan karier yang sudah mencapai puluhan tahun, band-band ini kini bisa mematok tarif tinggi untuk penampilan mereka.

Selain karena kualitas musik yang mumpuni, mereka juga memiliki basis penggemar yang luas serta lagu-lagu yang disukai banyak orang. Beberapa di antaranya bahkan berhasil bertahan hingga saat ini dan masih aktif tampil di panggung musik.

BACA JUGA:7 Kota yang Memiliki Janda Tercantik, Termuda dan Terbanyak di Indonesia

Daftar Tarif Band Indonesia 2024

Berikut ini adalah daftar band ternama Indonesia dengan tarif untuk sekali manggung di tahun 2024.

Jika kamu salah satu dari sekian banyak penggemar yang ingin mengundang mereka untuk tampil, daftar ini bisa membantu kamu memilih band dengan tarif yang sesuai:

1. Kangen Band - Rp 85 Juta

Kangen Band, yang terbentuk pada 4 Juli 2005 di Bandar Lampung, dikenal dengan lagu-lagu hits seperti "Tentang Bintang" dan "Selingkuh."

Meski sempat mengalami pasang surut dalam perjalanan karier, Kangen Band tetap memiliki penggemar setia yang menikmati lagu-lagu mereka yang sederhana namun penuh makna.

Album ketiga mereka yang berjudul "Pujaan Hati," yang dirilis pada 6 Mei 2009, menjadi salah satu bukti eksistensi mereka di industri musik Tanah Air. Untuk satu kali tampil di panggung, Kangen Band mematok tarif Rp 85 juta.

BACA JUGA:Punya Garis 2 di Leher? Selamat, Kata Primbon Jawa Wanita Ini Diberkahi Keistimewaan

2. Radja - Rp 100 Juta

Radja adalah band asal Banjarmasin yang berdiri pada 17 Maret 2001. Band ini dikenal dengan lagu legendaris mereka, "Cinderella," yang sempat merajai tangga lagu di Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: