Jangan Panik, Begini Cara Mengatasi HP iPhone Disadap, Kenali Ciri-cirinya
Memgatasi Hp Iphone Disadap --
Jika perangkat Anda cepat panas dan daya tahan baterai menurun drastis, hal ini bisa disebabkan oleh aplikasi berbahaya yang berjalan di latar belakang.
4. Peningkatan Penggunaan Data
Periksa penggunaan data di pengaturan iPhone Anda. Jika Anda melihat lonjakan yang tidak biasa dalam penggunaan data, ini bisa jadi tanda bahwa ada aplikasi yang menggunakan koneksi internet Anda untuk mengirimkan data ke pihak ketiga.
Cara Mengatasi iPhone yang Disadap
Setelah Anda mengidentifikasi bahwa iPhone Anda mungkin disadap, berikut adalah langkah-langkah yang dapat Anda ambil untuk mengatasi masalah tersebut:
1. Ubah Kata Sandi iPhone Anda
Dikutip dari laman resmi supportapple.com yang harus diambil adalah mengubah kata sandi perangkat Anda. Pastikan kata sandi yang Anda pilih kuat, unik, dan tidak mudah ditebak.
Gunakan kombinasi huruf besar, huruf kecil, angka, dan simbol untuk meningkatkan keamanan.
2. Atur Ulang Kata Sandi Jika Diperlukan
Jika Anda tidak dapat mengubah kata sandi karena sudah diubah oleh pihak lain, segera atur ulang kata sandi Anda.
Anda bisa melakukannya melalui situs resmi Apple atau aplikasi “Find My iPhone” jika perangkat Anda terdaftar.
3. Perbarui Informasi di Account Apple
Kunjungi http://account.apple.com untuk memperbarui informasi pribadi dan keamanan. Pastikan semua informasi yang terdaftar adalah milik Anda dan tidak ada perubahan yang tidak dikenal.
4. Hapus Perangkat Asing dari Akun Apple
Di account.apple.com, pilih opsi "Perangkat" dan hapus semua perangkat asing yang terhubung dengan akun Apple Anda. Hal ini penting untuk memastikan bahwa tidak ada orang lain yang memiliki akses ke data Anda.
5. Verifikasi Akun Email dan Operator Seluler
Hubungi penyedia email dan operator seluler Anda untuk memastikan bahwa Anda mengontrol setiap alamat email dan nomor telepon yang terkait dengan akun iPhone Anda.
Tanyakan juga apakah ada pengaturan penerusan SMS yang mencurigakan yang mungkin telah diatur tanpa sepengetahuan Anda.
Langkah-Langkah Preventif untuk Keamanan yang Lebih Baik
Setelah Anda berhasil mengatasi masalah penyadapan, penting untuk mengambil langkah-langkah preventif agar tidak terjadi lagi di masa depan. Berikut beberapa tips yang bisa Anda terapkan:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: