Link Pendaftaran Rekrutmen Petugas Haji 2025, Buruan Daftar Sebelum Ditutup
Seleksi Petugas Haji 2025--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Link pendaftaran rekrutmen Petugas Haji 2025, buruan daftar sebelum ditutup.
Kabar baik di penghujung tahun 2024, karena pendaftaran petugas haji 2025 telah resmi dibuka.
BACA JUGA:5 Keuntungan dan 6 Fasilitas Tabungan Simpedes BRI
Hal tersebut disampaikan langsung oleh Direktorat Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kementerian Agama (Kemenag).
Direktur Bina Haji pada Ditjen PHU Arsad Hidayat, mengatakan pendaftaran petugas haji 2025 berlangsung dari tanggal 7-15 November 2024.
Kesempatan ini terbuka bagi Anda yang ingin berkontribusi langsung dalam penyelenggaraan ibadah haji dan memberikan pelayanan terbaik bagi para tamu Allah.
"Kami umumkan adanya seleksi petugas haji 1446 H/2025 M tingkat daerah. Bagi yang berminat dan memenuhi syarat, bisa mulai mendaftar pada 7 - 15 November 2024," kata Arsad Hidayat
"Ini baru tingkat daerah. Untuk pendaftaran seleksi petugas haji 1446 H/2025 M tingkat pusat akan diumumkan kemudian," imbuhnya.
BACA JUGA:Biar Gak Kalap, Ini Tips Belanja di Promo Harbolnas 11.11 Hp, Lengkap Sederet Kodenya
Jadwal Pendaftaran Petugas Haji 2025
Seleksi petugas haji 2025 dimulai dari tingkat kabupaten/kota. Kemudian lanjut ditingkat provinsi. Berikut jadwal lengkapnya:
1. Seleksi Tingkat Kabupaten/Kota (Tahap Pertama)
2. Pengumuman seleksi: 4 November 2024
3. Pendaftaran peserta: 7-15 November 2024
4. Batas akhir submit dokumen: 15 November 2024 pukul 23.59 WIB
5. Seleksi tahap 1 (CAT): 21 November 2024
6. Pengumuman hasil seleksi tahap 1: 22 November 2024
7. Seleksi Tingkat Provinsi (Tahap Kedua)
8. Seleksi tahap 2 (CAT dan wawancara): 5 Desember 2024
9. Pengumuman hasil seleksi tahap 2: 6 Desember 2024
BACA JUGA:Biar Gak Kalap, Ini Tips Belanja di Promo Harbolnas 11.11 Hp, Lengkap Sederet Kodenya
Link Pendaftaran
Bagi masyarakat yang ingin mengikuti seleksi Petugas Penyelenggaraan Ibadah Haji, bisa mendaftar melalui tautan berikut:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: