Cara Menghilangkan Bau Kaki Secara Permanen, Mudah dan Cepat
Cara Menghilangkan Bau Kaki Secara Permanen, Mudah dan Cepat--foto: rbtv.disway.id
Hindari kaus kaki berbahan serat sintetis yang biasanya bertekstur licin dan tipis. Meski tipis dan nyaman di kaki namun daya serap terhadap keringat tidak bagus, sehingga keringat akan terperangkap dalam sepatu.
Itulah tadi beberapa cara mengatasi bau kaki membandel secara permanen yang bisa sahabat Camkoha coba dirumah. Asal dilakukan dengan teratur, perawatan di rumah ini tentunya akan membantu mengurangi atau menghilangkan bau kaki. Selamat mencoba!
Putri Nurhidayati
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: