Tabel Angsuran Non KUR 2025, Pinjaman BRI Rp 100 Juta, Berapa Cicilan per Bulannya dan Batas Usia Peminjam

Tabel Angsuran NON KUR 2025, --
NASIONAL, RBTV.DISWAY.ID - Berapa cicilan per bulan pinjaman BRI Rp 100 juta, simak Tabel angsuran non KUR 2025.
Tak dapat dipungkiri, KUR sudah menjadi salah sagu produk pinjaman yang paling banyak diburu oleh para pelaku usaha karena bunga yang super rendah. Namun, untuk mendapatkan suntikan dana dari pinjaman KUR pelaku usaha harus memenuhi sejumlah kriteria yang sudah berlaku wajib.
BACA JUGA:Bukti Allah SWT Selalu Melindungi, 5 Percobaan Pembunuhan terhadap Nabi Muhammad SAW
Karena itulah banyak dari mereka yang akhirnya tidak bisa mendapatkan KUR karena terbentur dengan persyaratan. Akan tetapi, bagi Anda yang tidak bisa mendapatkan KUR tidak usah khawatir. Pasalnya ada produk pinjaman Non KUR BRI yang bisa dimanfaatkan.
Untuk bunga Non KUR BRI ini juga tidak kalah kecil yakni hanya 1-2 persen per bulan dan persyaratannya jauh lebih mudah yakni bernama Kupedes.
Kupedes merupakan produk pinjaman yang ditujukan untuk para pelaku usaha produktif dan bisa diajukan semua sektor usaha, bukan hanya pertanian dan perkebunan saja, tetapi juga bisa diajukan pelaku usaha dari sektor perdagangan, jasa, perindustrian dan sebagainya.
Jangka waktu angsuran Kupedes maksimal sampai 5 tahun dengan plafon pinjaman yang bervariatif, yaitu dari Rp 1 juta, hingga Rp 500 juta. Jika berencana mengajukan pinjaman di BRI Non KUR dalam waktu dekat, maka berikut syarat yang harus dilengkapi terlebih dahulu.
BACA JUGA:Pastikan Tidak Ada di Samping Rumah, 6 Pohon Ini Jadi Rumah Mahluk Halus
Syarat Non KUR BRI 2025
Syarat umum:
1. Warga Negara Indonesia (WNI)
2. Usia minimal 21 tahun atau sudah menikah
3. Usia maksimal 65 tahun pada saat pinjaman jatuh tempo
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: