Apakah Suami Istri Bisa Sama-sama Mengajukan KUR 2025? Bagaimana Kebijakan Pihak Bank?

Apakah suami istri bisa sama-sama mengajukan pinjaman KUR 2025?--
Penting juga diketahui jika proses pencairan pinjaman KUR sudah mencakup appraisal, analisis kredit hingga pencairan dana.
Untuk pencairan dana pinjaman hanya dilakukan pihak bank melalui rekening. Karenanya setiap calon debitur harus memiliki rekening pada bank yang dituju.
Selain informasi di atas, ada beberapa informasi lain yang harus Anda ketahui.
BACA JUGA:Setelah Semua Syarat Lengkap, Berapa Lama Pinjaman KUR BRI 2025 Cair?
Waktu Pembayaran Angsuran
Untuk waktu pembayaran angsuran pinjaman KUR 2025 dilakukan setiap bulan per tanggal sesuai dengan tanggal perjanjian kredit yang ditandatangani oleh pihak bank dan Anda.
Demikian penjelasan dari pertanyaan apakah suami dan istri bisa sama-sama mengajukan pinjaman KUR 2025. Untuk ketentuan lainnya, Anda bisa mendatangi langsung bank yang dituju.
Sheila Silvina
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: