Iklan dempo dalam berita

Gambaran Jembatan Shiratal Mustaqim, Lebih Halus dari Rambut dan Lebih Tajam dari Pedang

Gambaran Jembatan Shiratal Mustaqim, Lebih Halus dari Rambut dan Lebih Tajam dari Pedang

ilustrasi gambaran jembatan shiratal mustaqim--

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COMJembatan Shiratal Mustaqim adalah salah satu tahapan yang dilalui manusia di akhir zaman nanti. 

 

Jembatan ini bukan jembatan seperti di dunia yang kita miliki sekarang, namun jembatan ini hanya bisa dilakukan dengan selamat oleh orang yang beriman dan beramal saleh.

 

Dijelaskan dalam buku Menuju Shiratal Mustaqim oleh Syaikh Dr. Bisyr bin Fahd AI-Bisyr, kata As Shirathul Mustaqim disebut di banyakayat dalam Al-Qur'an. 

 

BACA JUGA:7 Hewan Ini Dipercaya Bisa Datangkan Rezeki Hingga Pertanda Musibah Ketika Masuk ke Rumah

Umat muslim diwajibkan untuk mengikuti Shiratal Mustaqim dan bahkan Allah SWT menganjurkan setiap muslim untuk meminta hidayah agar bisa menggapai Shiratal Mustaqim.

 

Penjelasan Ar Raghib Al Asfahani, As Shirath berarti jalan yang dimudahkan. Ulama lain mengatakan bahwa Shiratal Mustaqim berarti jalan yang dilalui. Adapun Al Mustaqim, maknanya adalah yang tidak bengkok dan cacat.

 

BACA JUGA:8 Benda Ini Dianggap Pembawa Hoki di Dalam Rumah, Apa Saja?

Allah SWT menyebutkan kata As Shirathal Mustaqim dalam banyak firman-Nya, dan menegaskan bahwa Dia Yang Maha Agung berada di atas As Shirathal Mustaqim, sebagaimana firman-Nya dalam Surat Hud ayat 56:

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: