Boleh Berbohong dalam 3 Hal, Salah Satunya Soal Suami Istri, Berikut Riwayat Rasulullah SAW
Boleh Berbohong dalam 3 Hal, Salah Satunya Soal Suami Istri, Berikut Riwayat Rasulullah SAW--
Biasanya, hal ini terjadi ketika bergabung dalam kelompok pergaulan yang baru. Penting untuk diingat, tidak perlu melakukan kebohongan untuk mendapat pengakuan orang lain.
Jika mereka memang ingin berteman pasti akan menerima apa adanya tanpa perlu mengubah jati ini menjadi orang lain.
5. Susah Memiliki Teman yang Tulus
Kebiasaan berbohong juga bisa membuat mengalami kesulitan dalam bergaul.
Mungkin akan memiliki teman, tetapi biasanya mereka tidak akan tulus. Karena tidak ada orang yang suka untuk dibohongi apalagi dengan teman sendiri.
6. Memicu Kebohongan Baru
Jika terlalu sering berbohong, mungkin menjadikan hal ini sebagai suatu kebiasaan. Akibatnya, akan terus-menerus mengatakan sesuatu yang tidak sesuai dengan kenyataannya.
Biasanya akan terus mengatakan suatu kebohongan agar tetap dipercaya orang lain.
Namun, perlu diingat, tidak semua orang dapat terus percaya dengan kebohongan yang dilakukan.
7. Menjadi Agresif
Terlalu sering berbohong dapat menimbulkan penyakit dalam diri sendiri. Biasanya, yang sering berbohong akan menaruh curiga pada orang lain, bahkan mereka berhalusinasi.
Hal ini wajar terjadi, karena menganggap orang lain juga memiliki kebiasaan yang sama.
Demikian semoga bermanfaat.(tim)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: