Lama Telat Bayar Shopee Pinjam? Ini Risiko dan Tindakan yang Bisa Dilakukan DC Shopee, Jangan Anggap Remeh!

Lama Telat Bayar Shopee Pinjam? Ini Risiko dan Tindakan yang Bisa Dilakukan DC Shopee, Jangan Anggap Remeh!--foto: rbtv.disway.id
BACA JUGA:6 Pengacara Pemkab Seluma Siap Hadapi Gugatan Eks Kades di PTUN
Mereka tidak akan meneror keluarga, menyebarkan data ke kontak, atau mendatangi rumah tanpa prosedur hukum yang sah.
Namun, jangan jadikan ini alasan untuk santai. Sekecil apapun jumlah angsuranmu, sebisa mungkin lunasi agar tidak menumpuk bunga yang membuat utangmu semakin besar.
Selalu utamakan kebutuhan primermu, tetapi sisihkan juga dana untuk kewajiban finansial seperti cicilan agar tidak menjadi beban di kemudian hari.
Buat kamu yang sedang menghadapi masalah galbay, banyak komunitas atau grup diskusi seperti yang disebutkan oleh KANG GALBAY yang bisa kamu ikuti secara gratis.
Shopee melalui PT Termark Indonesia saat ini tidak menggunakan DC lapangan untuk menagih utang, melainkan hanya sebatas penagihan digital.
BACA JUGA:Apakah Shopee Memiliki DC Lapangan di Tahun 2025? Ini Kabar Terbarunya
Meski begitu, kamu tetap harus menyelesaikan kewajiban tersebut agar skor kreditmu tetap baik, data pribadi aman, dan kamu terhindar dari tekanan mental karena penagihan terus-menerus.
Jadi, sudah tahu kan apa yang terjadi jika telat bayar Shopee Pinjam? Meski belum ada DC lapangan yang datang, jangan lengah.
BACA JUGA:Waspada! 170 Warga Lebong Terserang Diare, Didominasi Anak-anak
Lebih baik selesaikan masalah pinjaman secepat mungkin agar tidak semakin menumpuk dan jadi beban berkepanjangan.
Sheila Silvina
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: