Iklan dempo dalam berita

Harga BBM Turun, Warga Berharap Bulan Depan Kembali Turun

Harga BBM Turun, Warga Berharap Bulan Depan Kembali Turun

Harga BBM non subsidi turun--

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Setiap bulan Pertamina akan mengupdate harga BBM non subsidi, karena mengacu pada kondisi harga minyak dunia. 

 

Mulai Kamis 1 Juni kemarin, Pertamina kembali menurunkan harga BBM non subsidi. Dalam pengumuman Pertamina itu, diketahui di beberapa daerah ada penurunan harga. 

 

BACA JUGA:Keberadaan Pasar juga Menjadi Tanda Kiamat, Begini Penjelasan Ustad Adi Hidayat

Begitu juga untuk Kota Bengkulu, harga BBM non subsidi juga ikut turun. Seperti Pertamax dari semula Rp 13.800 per liter, saat ini turun menjadi Rp 13.100 per liter.

 

Harga Bbm Non Subsidi Per 1 Juni 2023 wilayah Provinsi Bengkulu

1. Pertamax : Rp 13.800 menjadi Rp 13.100

2. Pertamax Turbo : Rp 15.600 menjadi Rp 14.200

3. Dexlite : Rp 14.200 menjadi Rp 13.150

4. Pertamina Dex : Rp 15.200 menjadi Rp 13.750

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: