Perbandingan Menarik, Ini Daftar Kelebihan iPhone 15 vs iPhone 15 Plus

Sabtu 03-01-2026,18:00 WIB
Reporter : Redha Medi Saputra
Editor : Purnama Sakti

Berbagai fitur-fitur lainnya turut disematkan oleh Apple, seperti sudah tersertifikasi IP68 untuk ketahanan debu dan percikan air, port USB Type-C, mendukung konektivitas 5G dan Wi-Fi 6.

Secara keseluruhan iPhone 15 Plus dirancang dengan bahan alumunium aerospace-grade dan memiliki dimensi berukuran 160,9 mm x 77,8 mm x 7,80 mm, serta memiliki bobot sekitar 201 gram.

Dilansir RBTV.Disway dari laman ibox.co.id, iPhone 15 Plus varian 128 GB dibanderol dengan harga Rp 13.499.000.

Semoga artikel ini bermanfaat menambah wawasan seputar dunia teknologi.

 

Redha Medi Saputra

 

Kategori :