5 Rekomenasi Tempat Pinjam Modal Usaha dengan SK Pensiun, Plafon Sampai Rp500 Juta

Jumat 21-07-2023,21:48 WIB
Reporter : Tim

 

• Biaya provisi sebesar 1% eenmaligh dari maksimum kredit atau dapat menggunakan biaya program yang berlaku.

 

• Biaya untuk pelunasan sebelum jatuh tempo sebesar 2% dari sisa pinjamannya.

 

• Biaya asuransi jiwa mulai dari 0,13% per tahunnya.

 

• Bunga yang diterapkan sebesar 8,4-12% dan itu bunga flat (tetap) per tahun.

 

Berikut syarat dokumen penunjang yang diperlukan : 

 

• Fotokopi KTP pemohon.

 

• Fotokopi KK.

 

• Fotokopi buku tabungan untuk 3 bulan terakhir.

Kategori :