Sholawat Ini Menghapus 10 Keburukan dan Mengangkat Kedudukan 10 Derajat

Jumat 28-07-2023,10:12 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

"Sesungguhnya, orang yang paling dekat denganku pada hari kiamat adalah orang yang paling banyak membaca shalawat kepadaku." (HR Tirmidzi) 

  

Adapun, menurut buku 33 Shalawat karangan M Ramli Husein Khalil, keutamaan membaca sholawat diangkat 10 derajat kedudukannya di sisi Allah. Selain itu, dihapuskan pula 10 keburukan untuk yang membacanya sebagaimana disebutkan oleh Nabi SAW dalam sabdanya yang berbunyi, 

  

"Barang siapa di antara umatmu yang bershalawat kepadamu sekali, maka Allah menuliskan baginya sepuluh kebaikan, menghapuskan dari dirinya sepuluh keburukan, meninggikannya sebanyak sepuluh derajat, dan mengembalikan kepadanya sepuluh derajat pula," (HR Ahmad) 

  

  

Tim liputan

Kategori :