Bayar Pinjol Akulaku Lewat OVO, Ini Cara hingga Besaran Biaya Admin

Selasa 15-08-2023,17:42 WIB
Reporter : Septi Widiyarti

 

12. Ketik Nominal Pembayaran: sekarang, input nominal cicilan yang ingin dibayar.

 

13. Konfirmasi Pembayaran: di halaman konfirmasi, pastikan bahwa semua data sudah sesuai. Kemudian, pilih Transfer.

 

14. Input PIN OVO: masukkan 6 digit PIN OVO untuk menyelesaikan transaksi bayar cicilan Akulaku.

 

15. Transaksi Sukses: terakhir, di layar smartphone akan muncul pemberitahuan bahwa proses bayar Akulaku lewat OVO telah berhasil.

 

BACA JUGA:Baru Saja Rilis, Ini Cara Dapatkan Saldo GoPay Gratis Rp 200.000 dari Bos Gabut

 

Untuk tarif yang digunakan dalam pembayaran lewat OVO ini tidak mahal, yaitu hanya Rp2.500 dan akan langsung dipotong dari saldo OVO.

 

Selain itu, jika ada pengguna telat melunasi cicilan lewat dari 7 hari, Akulaku berhak memberikan sanksi berupa denda sebesar Rp50.000. 

 

Ingat, apabila menunggak lebih lama lagi, maka dendanya pun menjadi lebih besar.

Kategori :