11 Ide Usaha Sampingan ASN, Dijamin Tidak Ganggu Tugas Sebagai Aparatur Negara

Selasa 29-08-2023,00:04 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

 

7. Jasa menjadi MC juga tidak perlu mengeluarkan modal besar dan dapat dilakukan saat hari libur. 

BACA JUGA:Luar Biasa Pahala Sholawat Ini, Ditinggikan Derajat dan Dihapuskan Segala Dosa

  

8. Jualan Paket Data, Pulsa dan Tagihan 

Manfaatkan peluang besar di era internet ini dengan berjualan pulsa dan paket data karena setiap orang membutuhkannya. Keuntungan bisa bertambah besar jika sekaligus membuka jasa bayar tagihan bulanan, seperti listrik, internet, hingga pdam. 

  

Bila tidak memiliki tempat untuk membuka konter, seorang PNS tetap bisa berbisnis secara online. Misalnya, dengan memasang promosi di media sosial atau menawarkan kepada teman satu kantor. 

  

9. Freelance 

Ada banyak peluang bisnis dalam dunia freelance, misalnya menawarkan jasa tulisan, desain grafis, maupun mengedit video. Seorang PNS dapat menyalurkan bakatnya dengan membuka jasa freelance. Alih-alih mengeluarkan uang, freelancer justru akan mendapat keuntungan besar. 

  

10. Guru Online atau Les Privat 

Ini adalah bisnis paling umum yang dikerjakan oleh PNS. Banyak PNS membuka kursus atau les privat secara daring maupun tatap muka. Jasa ini bermodal kecil namun sangat menghasilkan. 

BACA JUGA:Tanpa Jaminan, Ajukan Pinjaman Rp20 Juta di Pinjol Resmi Ini dengan Tenor hingga 12 Bulan

  

Kategori :