Yuk Diingat Lagi atau Ajarkan kepada Anak, Berikut 99 Asmaul Husna serta Artinya

Selasa 05-09-2023,10:39 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Umat Islam pasti pernah mendengar Asmaul Husna yang merupakan nama-nama Allah SWT. Ada 99 nama dalam Asmaul Husna.

 

Umat Islam dianjurkan untuk sering-sering melafazkan nama Allah ini. Asmaul Husna bisa dibaca dalam doa maupun dalam waktu senggang. 

 

Bagi kita orang tua, nama-nama Allah ini bisa kita ajarkan kepada anak. Harapannya, anak kita menjadi pribadi yang beriman dan selalu dekat dengan Allah SWT. Berikut 99 Asmaul Husna: 

BACA JUGA:Sering Dibaca saat Tahlilan, Seperti Ini Keutamaan Membaca Surat Yasin 

 

1. الرحمن = Ar Rahman

 

Artinya: Yang Maha Pengasih

 

2. الرحيم = Ar Rahiim

 

Artinya: Yang Maha Penyayang

 

Kategori :