• Bunga pinjaman: 0 persen (pembayaran 30 hari) sampai dengan 2,6 persen per bulan
• Limit pinjaman: Rp500 ribu–Rp1 juta
• Tenor: 30 hari, 3 bulan, 6 bulan, dan 12 bulan
• Denda: 2–4 persen per 30 hari.
BACA JUGA:Di Pinjaman Online Resmi OJK Modalku, Bisa Pinjam Modal Usaha Sampai Rp2 Miliar, Catat Syaratnya
2. UangMe
Uangme adalah layanan pinjol yang menawarkan bunga rendah mulai dari 21,9 persen per tahun. Platform ini juga menawarkan fitur paylater dengan ketentuan pembayaran mulai dari 30 hari sampai dengan 6 bulan.
Simak detail selengkapnya mengenai Uangme berikut ini:
• Bunga pinjaman: 21,9 persen per tahun
• Limit pinjaman: Rp400 ribu–Rp20 juta