4 Jenis Pinjam Uang Online BRI 2023, Tinggal Pilih Mau yang Mana, Semuanya Aman

Rabu 13-09-2023,22:06 WIB
Reporter : Tim

 

- BRIguna Purna diberikan kepada calon debitur dengan sumber pembayaran berasal dari uang pensiun

 

- BRIguna Umum diberikan kepada calon debitur dengan sumber pembayaran berasal dari gaji saat debitur masih bekerja sampai pensiun

 

- BRIguna Pendidikan diberikan kepada mahasiswa S2 dan S3 dengan penghasilan tetap.

 

Kamu bisa mengajukan pinjaman BRIguna digital sesuai dengan kebutuhanmu melalui aplikasi BRImo.

 

BACA JUGA:Utang Pinjol Tidak Kunjung Lunas Hingga Berujung Galbay Meski Rajin Bayar, Ternyata Ini Penyebabnya

 

4. KUR Online

 

Untuk kamu punya bisnis rumahan atau mengelola UMKM dan butuh modal usaha, kamu bisa memanfaatkan layanan Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI.

 

Limit pinjaman KUR BRI mencapai Rp50.000.000 dan tenor cicilannya bisa sampai 36 bulan, loh. Oh ya, layanan KUR online hanya dikhususkan untuk UMKM yang sudah terdaftar di e-commerce, online merchant, maupun partner digital yang telah bekerja sama dengan BRI.

Kategori :