3. Persetujuan pengajuan relatif cepat.
4 Dapat digunakan untuk transaksi QR di seluruh merchant via menu QR bayar melalui aplikasi Livin’ by Mandiri
BACA JUGA:Pakai Perangkap Ini, Satu Malam Bisa Dapat Puluhan Ekor Tikus
5. Pembayaran tagihan dilakukan dengan cara auto debet sesuai dengan tanggal jatuh tempo transaksi.
Adapun berikut ini biaya yang dibebankan kepada pengguna:
- Bunga pinjaman mulai dari 0% (tenor 1 & 3 bulan) dan mulai dari 1.5% flat per bulan (tenor > 3 bulan)
- Biaya admin mulai 0,25% per transaksi
- Biaya admin dan bunga pinjaman dapat berubah sewaktu-sewaktu
- Biaya denda keterlambatan mulai dari 4% per bulan dari tagihan tertunggak
BACA JUGA:8 Jenis Oli Matic yang Dianjurkan Untuk Honda vario 125 Kesayangan Bikers
Bagaimana, tertarik untuk menggunakan Paylater Livin’ Mandiri?
Selain Paylater Livin’ Mandiri, juga ada Paylater BCA. Menariknya lagi, Paylater BCA ini sedang memberikan promo.
Untuk diketahui, Paylater BCA merupakan fasilitas kredit yang dapat digunakan sebagai alternatif pembayaran melalui scan QRIS di aplikasi myBCA. Kemudian, pembayaran kembalinya dapat dicicil dengan pilihan jangka waktu.
BACA JUGA:Tips Jitu Menghilangkan Sarang Nyamuk dan Lumut di Tandon Air, Cuma Pakai Bumbu Dapur
Tenang saja, limit yang diberikan mencapai Rp20.000.000 dengan mekanisme revolving. Kemudian tersedia juga pilihan tenor hingga 12 bulan atau selama 1 tahun.
Manariknya lagi, layanan Paylater di BCA juga tersedia promo khusus. Yaitu bunga 0 persen untuk cicilan 1 dan 3 bulan hingga 31 Januari 2024. Kemudian, juga ada bunga 1,25 persen untuk cicilan 6 dan 12 bulan yang berlaku hingga 31 Maret 2024.