Cara Cepat Cairkan KUR BRI, Simak Simulasi Angsuran KUR BRI 2024 Pinjaman Rp25 Juta

Minggu 07-01-2024,05:17 WIB
Reporter : Novan Alqadri
Editor : ahmad afandi

• Usaha produktif dan layak.

• Usia usaha minimal aktif 6 bulan.

• Tidak sedang memiliki kredit dari bank kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan kartu kredit.

• Dokumen yang diperlukan: KTP, KK, dan surat izin usaha.

BACA JUGA:Tabel Angsuran KUR BRI 2024, Pinjam Rp 100 Juta Cair Tanpa Agunan, Segini Suku Bunga Terbaru

Syarat Pengajuan KUR Kecil BRI

• Usaha produktif dan layak.

• Tidak memiliki kredit dan bank kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan kartu kredit.

Usaha aktif minimal 6 bulan.

• Dokumen yang diperlukan: Surat Izin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK) atau setara.

Syarat Pengajuan KUR TKI BRI

• Calon Tenaga Kerja Indonesia (TKI) yang akan bekerja di luar negeri.

• Persyaratan meliputi KTP, KK, perjanjian kerja, perjanjian penempatan, Paspor, Visa, dan dokumen lainnya sesuai peraturan.

BACA JUGA:KUR BRI 2024, Simulasi Tabel Angsuran KUR BRI 2024 Pinjaman Rp 71 Juta - Rp 75 Juta

Tabel Angsuran KUR BRI Pinjaman Rp100 Juta

Melalui lembaga keuangan penyalura KUR, masyarakat bisa mendapatkan pinjaman modal kerja dan investasi dengan bunga rendah.

Kategori :