Seleksi CPNS 2024 sendiri akan memberikan 1,6 juta tenaga honorer yang masih perlu diakomodasi. Jumlah ini dinyatakan sebagai proyeksi sisa tenaga non-ASN, termasuk eks tenaga honorer kategori II (THK II) dari rekrutmen yang telah berlangsung sampai 2023.
Tidak hanya itu, dalam seleksi CPNS 2024 pemerintah juga akan memprioritaskan calon hakim. Ini dikarenakan sudah tidak ada formasi calon hakim secara besar-besaran selama beberapa kali seleksi lalu. Pengadaan calon hakim sendiri dilakukan untuk mengisi kebutuhan hakim dari PNS.
BACA JUGA:Segera Singkirkan Sebelum Menyesal, Ini 9 Benda yang Mendatangkan Aura Negatif Dalam Rumah
Pengadaan hakim ini nantinya diseleksi dari calon hakim yang sebelumnya menjadi Analis Perkara Peradilan dan telah diangkat sebagai PNS dari kebutuhan CPNS. Bukan hanya itu, calon hakim juga diharuskan memenuhi kualifikasi yang ditentukan di lingkungan Mahkamah Agung.
BACA JUGA:Lowongan Kerja Januari 2024 di PT Indofood CBP Sukses Makmur untuk Lulusan SMA SMK
Nah, untuk lebih jelasnya, berdasarkan hasil rangkuman dari berbagai sumber, berikut ini diprediksi 5 jurusan serta kebutuhan formasi yang akan diprioritaskan dalam CPNS 2024:
1. Pendidikan
Menteri PANRB menyampaikan bahwa formasi PPPK tahun ini bagi instansi daerah untuk guru akan tersedia sebanyak 419.146. Adapun lowongan yang sediakan ini sebagai upaya Pemerintah untuk mengatasi permasalahan guru honorer.
BACA JUGA:Catat! Ini 5 Cara Membersihkan Aura Negatif di Rumah Menurut Islam
2. Tenaga Kesehatan
Selain tenaga pendidik, jurusan yang juga diperdiksi akan tersedia dalam CPNS 2024 adalah tenaga kesehatan (nakes). Adapun formasi nakes yang dibutuhkan instansi daerah yaitu sebesar 417.196.
BACA JUGA:Ketahui Apa Saja Penyebab Munculnya Aura Negatif di Rumah, Ini Cara Ampuh Mengatasinya
3. Teknologi Informasi
Diprediksi pada lowongan CPNS 2024 ini juga akan tersedia bagi talenta-talenta digital. Berdasarkan keterangan Menpan RB, lowongan talenta digital ini fokusnya untuk menghasilkan nilai tambah ekonomi dan untuk mendukung rencama program pemerintahan digitalisasi.
BACA JUGA:7 Cara Menghilangkan Aura Negatif di Rumah, Salah Satunya Pakai Pengharum Beraroma Jeruk