Perubahan sederhana dalam posisi tidur ini dapat memberikan dukungan tambahan untuk tulang belakang dan membantu mengurangi ketidaknyamanan yang mungkin kamu alami selama tidur.
Namun, perlu diingat bahwa setiap orang memiliki preferensi tidur yang berbeda, jadi eksperimenlah dengan posisi tidur yang paling nyaman bagi tubuhmu.
BACA JUGA:PPPK Bisa Ajukan KUR BRI 2024, Tapi Ini Syarat yang Dibutuhkan Supaya Cair hingga Rp 100 Juta
Dalam mengatasi sakit pinggang tanpa obat, kamu dapat memilih pendekatan bertahap yang melibatkan berbagai metode non-obat. Yoga, bergerak aktif, penggunaan krim pereda nyeri, perubahan posisi tidur.
Demikianlah informasi mengenai cara mengatasi sakit pinggang tanpa obat, lakukan bertahap dijamin ampuh!
Sheila Silvina