Jika memenuhi syarat, pelaku usaha bisa mempersiapkan dokumen identitas hingga agunan untuk pengajuan pinjam uang di BCA, yakni:
1. Dokumen Nasabah Individu
1. KTP Calon Debitur dan Pasangan
2. Kartu Keluarga
3. Surat Keterangan Usaha (SKU)/NIB
2. Dokumen Nasabah Badan Usaha
1. Akte Pendirian dan segala perubahannya
2. Pengesahan Akte Kemenkumham
3. NPWP Badan Usaha
BACA JUGA:KUR BRI Rp 100 Juta Tanpa Jaminan hanya akan Cair jika Syarat Berikut Dilengkapi
4. KTP Pengurus dan Pemegang Saham
5. NPWP Pengurus dan Pemegang Saham
6. Surat Keterangan Usaha/NIB/TDP
Bunga hingga Cicilan Ringan
Program KUR BCA 2024 memberikan bunga hingga cicilan yang ringan, berikut informasinya.
Untuk bunga yang diberikan pada KUR BCA yaitu sebesar 6-9 persen efektif per tahun.