Toyota Alphard Hybrid 2024 Hadir dengan Teknologi dan Fitur Baru, Ini Harga Terbaru dan Simulasi Kreditnya

Selasa 30-01-2024,07:55 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Agus Faizar

Sistem bahan bakar yang digunakan sudah menggunakan sistem efi, transmisi CVT dan RW yang digunakan untuk sistem penggerak roda belakang. Mobil alphard pun juga menawarkan mesin dengan pilihan kapasitas yang berbeda yaitu 2.3 liter dan 3.5 liter yang membuat penggunaan bahan bakar menjadi lebih irit hingga 7 %. 

BACA JUGA:Ketahui Simulasi Kredit Motor Honda Vario 125, DP Cukup Rp 1 Jutaan, Simak Juga Spesifikasi

Selain itu, mobil ini juga dilengkapi oleh driving indicator yang membuat mobil ini menjadi lebih ramah terhadap lingkungan. 

4. Sistem Keamanan yang Lengkap

Fitur keamanan yang disematkan ke dalam mobil ini tidak main-main lagi. Untuk mengurangi resiko dari benturan yang diakibatkan oleh kecelakaan, mobil alphard sudah dilengkapi dengan 7 airbag.

BACA JUGA: Dp Rp2 Juta sudah Bisa Langsung Bawa Pulang, Simulasi Kredit Motor Yamaha Aerox 2023

Teknologi rem ABS EBD DA, serta fitur VSC dan TRC yang dapat mengurangi terjadinya resiko ketika mobil sedang rem mendadak. Fitur tersebut memberikan efek roda terkunci sehingga mobil tetap dapat stabil. 

BACA JUGA:Desain Memukau, Ini Simulasi Kredit Honda Genio 2024 Cicilan Rp900 Ribuan, Ketahui Juga Keunggulan

5. Fitur Hiburan yang Lengkap

Mobil Alphard juga didiukung oleh fitur-fitur hiburan yang lengkap yang dapat membuat penumpang merasa nyaman selama perjalanan. 

Fitur-fitur tersebut antara lain adalah Radio, VCD, WMA, MP3, IPOD, USB, Div-X, IPOD, AUX-n serta bluetooth. Fitur audio dan visual yang tersedia pun juga memiliki kualitas yang baik sehingga dapat menyenangkan perjalanan meskipun perjalanan ke luar kota sekalipun. 

BACA JUGA:Simulasi Kredit Cicilan Mitsubishi L300 2024, Mobil Legen Paling Cocok untuk Bisnis

6. Dibekali Sistem Parking TV Smart

Hal lainnya yang menjadi kelebihan dari mobil Alphard adalah terletak pada fitur sistem parking TV smart yang ditanamkan pada mobil ini. 

BACA JUGA:Simulasi Kredit Motor Honda Scoopy 2024, DP Cukup Rp1 Jutaan dengan Tenor 35 Bulan

Dengan adanya sistem parking TV smart ini akan memudahkan pengemudi mobil untuk memarkirkan mobil anda. Hal ini dikarenakan posisi dari kamera sendiri berada pada bagian belakang mobil. 

Kategori :