Kemudian, dari segi kamera, Redmi 10 Prime memiliki modul kamera belakang/quad camera dengan resolusi 50 MP + 8 MP + 2 MP + 2 MP, sedangkan Redmi 10 5G hanya dilengkapi dengan dual kamera belakang beresolusi 50 MP dan 2 MP.
Terakhir, perbedaan yang cukup signifikan terletak pada kapasitas baterai. Redmi 10 Prime dilengkapi dengan baterai 6000 mAh yang mendukung fitur reverse wired, sementara Redmi 10 5G memiliki kapasitas baterai 5000 mAh.
Berikut adalah daftar harga Xiaomi Redmi 10 5G terbaru untuk bulan Februari 2024 beserta spesifikasinya:
1. Varian RAM 4GB ROM 128GB:
- Harga: Rp 1.725.000
- Spesifikasi:
- RAM: 4GB
- ROM: 128GB
- Resolusi Kamera: 50 MP
- Ukuran Layar: 6.58 inci
- Kapasitas Baterai: 5000 mAh
2. Varian RAM 6GB ROM 128GB:
- Harga: Rp 1.600.955
- Spesifikasi: